21 April 2019 | Kegiatan Statistik
SP2020 sebentar lagi sudah dikumandangkan, gaungnya semakin nyaring di jajaran insan BPS. Ada tanggung jawab besar untuk menyukseskan pelaksanaan SP2020 nanti.
Persiapan SP2020 terus bergulir, sebelum pelaksanaan lapangan KSK Kabupaten Badung memberikan briefing kepada pengawas dan pemeta di setiap kecamatan mengenai kegiatan minggu pertama, konsolidasi tugas dan pembagian perlengkapan untuk kegiatan Pemetaan dan Pemutakhiran Muatan Wilkerstat Sensus Penduduk 2020 ini.
Selamat bertugas...
Ini merupakan langkah kecil untuk menyatukan data kependudukan Indonesia melalui SP2020 nanti yang harus didukung oleh semua pihak. Kita tidak boleh berjalan sendirian, harus bekerjasama, berkolaborasi dan membuat terobosan-terobosan penting dengan menggandeng sebanyak mungkin partisipan didalamnya.
Berita Terkait
Pelatihan Petugas Pemetaan dan Pemutakhiran Muatan Wilkerstat SP 2020
Pengawasan Lapangan Pemetaan dan Pemutakhiran Muatan Wilkerstat SP2020
Evaluasi Tahap Akhir Pemetaan dan Pemuktahiran Muatan Wilkerstat SP 2020
Pelatihan Petugas Pemetaan Lapangan Pemutakhiran Kerangka Geospasial dan Muatan Wilkerstat ST2023
Pemutakhiran Kerangka Geospasial dan Muatan Wilkerstat ST2023
Rekonsiliasi I Pemetaan dan Pemutakhiran Wilayah Kerja Statistik SP2020 BPS Kabupaten Badung
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kabupaten Badung (BPS-Statistics of Badung Regency)Jl. Raya Darmasaba
Abiansemal
Badung (80352) Telp (0361) 8441616
Fax (0361) 8441717
Mailbox : bps5103@bps.go.id
Tentang Kami