Selamat Hari Buruh Internasional 1 Mei 2021 - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Badung

Untuk mendapatkan data Kabupaten Badung selengkapnya, silahkan datang ke Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kabupaten Badung di Jl. Raya Darmasaba, Abiansemal, Kab Badung setiap hari kerja mulai pukul 08:00 s.d 15:30 WITA 

Selamat Hari Buruh Internasional 1 Mei 2021

Selamat Hari Buruh Internasional 1 Mei 2021

1 Mei 2021 | Kegiatan Statistik Lainnya


Berdasarkan hasil dari Survei Angkatan Kerja Nasional (Sakernas), pada tahun 2020 sebanyak 367.619 orang penduduk Kabupaten Badung mulai usia 15 tahun telah bekerja. Dari total penduduk yg bekerja tersebut, terdapat 166.616 orang bekerja sebagai buruh/pegawai/karyawan dan 18.253 orang bekerja sebagai pekerja bebas.

Mari tetap semangat, tetap produktif dan kreatif, serta optimis kita bisa melewati masa pandemi ini. Semoga para pekerja di Indonesia semakin kompetitif dan sejahtera agar bisa mencapai prestasi untuk membanggakan negara.

@kemenpanrb
@bps_statistics
@bpsprovbali
@bpsbadung

#HariBuruh
#BPSBadung
#MenujuWBKWBBM
#ReformasiBirokrasi
#GerakanCintaData
#DataMencerdaskanBangsa
#PenyediaDataStatistikBerkualitas
#untukIndonesiaMaju
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Badung (BPS-Statistics of Badung Regency)Jl. Raya Darmasaba

Abiansemal

Badung (80352) Telp (0361) 8441616

Fax (0361) 8441717

Mailbox : bps5103@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik